Analisis Faktor pada Group Embbeded Figures Test untuk Mengukur Gaya Kognitif

Puspananda, Dian Ratna and Suriyah, Puput Analisis Faktor pada Group Embbeded Figures Test untuk Mengukur Gaya Kognitif. Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika UNY. ISSN ISBN. 978-602-73403-2-9 (Cetak); 978-602-73403-3-6 (On-line)

[img] Text
Analisis GEFT.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://seminar.uny.ac.id/semnasmatematika/sites/se...

Abstract

— Studi ini bertujuan menganalisis jumlah dimensi pada Group Embbeded Figures Test (GEFT) yang digunakan dalam penelitian yang berjudul Efektivitas Pembelajaran Berbasis Laboraturium dengan Involving Students in Self-and Peer Evaluation terhadap Hasil Belajar Mahasiswa Ditinjau dari Gaya Kognitif. Instrumen yang digunakan dalam studi ini adalah Group Embbeded Figures Test (GEFT) yang yang diadaptasi dari Witkin. Sampel sebanyak 319 pada mahasiswa pada lembaga pendidikan dan tenaga kependidikan swasta di Bojonegoro Analisis data yang digunakan dalam studi ini adalah SPSS versi 22. SPSS versi 22 untuk menditeksi syarat kecukupan jumlah sampel yang digunakan dan analisis faktor. Hasil analisis menunjukkan bahwa instrumen GEFT memiliki 1 dimensi dominan yakni gaya kognitif

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Unnamed user with username puput
Date Deposited: 05 Jan 2021 02:31
Last Modified: 05 Jan 2021 02:31
URI: http://repository.ikippgribojonegoro.ac.id/id/eprint/1384

Actions (login required)

View Item View Item